Paket Wisata Camping Sikunir Dieng


Penawaran paket wisata ke dataran tinggi dieng dengan konsep wisata kemah atau camping. Pilihan area camp ground di pegunungan dieng akan menambah cerita perjalanan wisata anda menjadi semakin bermakna. 

Biaya camping di dieng relatif murah jika mengikuti promo paket wisata camping keluarga, wisata camping komunitas, wisata camping anak sekolah, dan wisata camping rombongan dari berbagai kalangan.

Berwisata tidak harus selalu menginap di hotel atau penginapan ( Homestay ). 

Kini kami hadir untuk pecinta wisata alam terbuka di pucak utama bukit tertinggi di jawa tengah yaitu bukit sikunir dieng. 

Fasilitas yang kami sediakan seperti perlengkapan outdoor yang akan menjamin liburan wisata yang satu ini benar- benar nyata berada di puncak para dewa.

Rute Wisata :
  • Camping Ground Telaga Cebong Sikunir Sembungan Dieng
Fasilitas :
  • Perlengkapan Camping ( Tenda lafuma, Matras alumunium foil, Sleepingbag, Lampu tenda, bantal tiup, api unggun, Flysheet )
  • Makan 2 x ( Malam dan Pagi )
  • Guide lokal
  • Coffebreak
  • Air Mineral
  • Tiket Objek Wisata Sikunir Dan Telaga Cebong
  • Tiket Pendakian dan Asuransi
  • Perijinan Area Camp Ground

Tarif : Biaya mulai dari Rp.300.000,-/pax / min 4 orang 

Ittineray : Sikunir Fun Camp


Hari Pertama

  1. Meeting Point Dieng Plateau
  2. Prepare Pendakian Bukit Sikunir
  3. Perjalanan Menuju Desa Sembungan  
  4. Tiba Di Area Telaga Cebong Sikunir Dieng 
  5. Pembuatan Shelter / dome
  6. Makan Malam
  7. Api unggun, Acara Bebas / Istirahat Malam  

Hari Kedua
  1. Bangun Pagi
  2. Coffebreak Melanjutkan Trekking Bukit Sikunir 
  3. Menanti Detik-Detik Golden Sunrise Sikunir
  4. Hunting Foto Area Bukit Sikunir Dan Telaga Cebong
  5. Sarapan Pagi
  6. Packing
  7. Perjalanan Menuju Dieng Plateau
  8. Finish
Keterangan:
  1. Dapatkan harga terbaik dengan negoisasi
  2. Minimal peserta 4 orang
  3. Durasi  ( 2d/1n )
  4. Pelaksanaan setiap waktu 
  5. Excluded ( Tips guide, pengeluaran pribadi, dokumentasi kegiatan, ) 
  6. Tarif di atas bisa berubah sewaktu-waktu 
Syarat Dan Ketentuan :
  • Peserta dalam kondisi sehat jasmani dan rohani
  • Peserta membawa obat-obtan pribadi
  • Peserta membawa jaket , topi hangat, sepatu atau sandal gunung, dan senter
  • Peserta wajib membayar uang muka sebagai tanda jadi sebesar 40 % dari total biaya paket.

Kontak Kami : 

WhatsApp : 085 335 009 717
BBM : 54953A09
Twitter : @diengindonesia 
Email : info[at]diengindonesia.com